1. Begini penampakan ruang tengah di rumah keluarga Ega Noviantika dan Rafly di Kuningan, Jawa Barat. Terkesan biasa aja, tetapi selalu ada momen hangat bersama di ruang ini.
BACA JUGA :
Dulu tinggal di gubuk kayu kini punya rumah gedongan di Jakarta, ini 9 potret hunian Selfi LIDA
transformasi rumah ega dan rafly
YouTube/R.E Official
2. Hal menarik yang mencuri perhatian, di rumah lama milik Ega dan Rafly ini terpajang koleksi piala. Tanda keluarga berprestasi.
BACA JUGA :
Dulu berdinding gedek bambu kini mewah gaya minimalis, ini 11 transformasi rumah Danang DA di kampung
transformasi rumah ega dan rafly
YouTube/R.E Official
3. Dari dalam, pintu rumahnya pun terlihat tak mewah, Ega menunjukkan potret pintu rumah dengan dua pintu.
transformasi rumah ega dan rafly
YouTube/R.E Official
4. Dari luar, penampakan rumahnya juga terlihat tak terlalu luas, bahkan menunjukkan kesederhanaan.
transformasi rumah ega dan rafly
YouTube/R.E Official
5. Kalau ini potret rumah Ega dan Rafly yang hampir selesai dibangun, sudah terlihat kemegahannya, kan?
transformasi rumah ega dan rafly
YouTube/R.E Official