5. Saat di altar pernikahan, Son Ye-jin memakai gaun pengantin dari desainer Mira Zwillinger.
foto: Twitter/@okdramaqueen
6. Wedding dress ini memiliki atasan off shoulder dengan bentuk overskirt. Harga awal gaun yang dipesan secara khusus ini sekitar Rp 158 juta.
foto: Twitter/@okdramaqueen
7. Pada acara hari kedua, Son Ye-jin memakai gaun pengantin berwarna hijau sage dengan headpiece rangkaian bunga. Belum diketahui harga pasti dari gaun ini. Namun, banyak warganet yang menilai Son Ye-jin terlihat seperti Princess Disney.
foto: Twitter/@tangerinebysheh
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- Foto Son Ye-jin & Hyun Bin di usia 20-an beredar, jadi sorotan
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- Resmi pacaran, ini 10 momen mesra Hyun Bin dan Son Ye-jin
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- 10 Makanan dan minuman ini dikonsumsi Son Ye-jin, bikin kulit glowing
- Potret gaun pernikahan 7 seleb Korea, Park Shin-hye dari sutra putih
- Memukaunya 11 seleb pakai gaun putih modern saat menikah, tuai pujian




