Brilio.net - Mark Zuckerberg menciptakan Facebook mulanya bertujuan untuk mencari teman lama yang hilang. Namun apa daya Facebook sekarang sepertinya sudah melenceng jauh dari tujuan awal. Ada yang menggunakan Facebook untuk jualan, pamer kekayaan hingga pamer pacar.
Namun yang paling menyebalkan adalah orang-orang alay. Statusnya yang norak dan kadang tidak penting membuat kita terkadang ingin membekap mulutnya dan menyuruhnya berhenti main Facebook saja. Seperti orang-orang di bawah ini yang sudah brilio.net kumpulkan dari filmycart, Kamis (20/8).
1. Selamat malam tapi langitnya masih cerah ya mbak?
2. Pusing kalau punya saudara kayak gini
3. Ditilang tapi malah kesenengan ya ada
4. Bapaknya ada banyak
5. Plis alay abis
6. Habis gempa malah selfie, ckckckck
7. PD banget pak?
8. Photoshop level dewa
9. Enggak sopan banget deh
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- Hati-hati invite PIN BBM cewek seksi di FB, bisa jadi modus penipuan!
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- 9 Trik agar status Facebook-mu dibaca orang lain
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- Kamu alay garis keras, sudah tahu dong aplikasi Facebook ini?










