1. Atta yang ditemani sang istri dan Thariq tengah bersiap untuk membagikan Tunjangan Hari Raya (THR) kepada para karyawannya.
2. Atta, Thariq dan Aurel masing-masing sudah memegang beberapa gepok uang. Bahkan di kantong baju Thariq terlihat ada gepokan uang dollar.
3. "Intinya hari ini kita mau bagi-bagi. Kita akan bagi-bagi sama semua tim AH Corp, tim Thoriq, tim Mama Nur, tim semua kita akan bagi-bagi rezeki," ujar Atta Halilintar.
4. Di depan para karyawannya, Atta memberikan kata sambutan sebelum acara dimulai.
5. Setelah melakukan sambutan, Atta bersama Aurel dan Thariq membuka pembagian THR pertama lewat doorprize sebesar Rp 500 ribu.
6. Nampak beberapa karyawannya yang hadir menggunakan pakaian yang unik.
7. Tampak gepokan uang dengan pecahan Rp 50 ribu sudah siap dibagikan.
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- 9 Potret desain kantor Atta Halilintar, bikin nyaman kerja antinyinyir
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- 9 Koleksi kendaraan mewah Atta Halilintar, Vespa seharga Rp 300 juta
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- 11 Potret keluarga Halilintar liburan di Dubai, coba wahana menantang
- 11 Potret Krisdayanti momong cucu, paras naturalnya curi perhatian
- 11 Potret pondok pesantren milik Atta Halilintar, asri di perbukitan








