Tak banyak yang tahu gadis rambut curly ini ternyata mertua Fairuz A Rafiq, begini kabar terbarunya
  1. Home
  2. »
  3. Selebritis
16 Maret 2025 19:00

Tak banyak yang tahu gadis rambut curly ini ternyata mertua Fairuz A Rafiq, begini kabar terbarunya

Tak banyak yang tahu ternyata mertua Fairuz dulu dikenal sebagai ikon kecantikan di eranya. Syeny Wulandari

Brilio.net - Industri hiburan era 70-an hingga 90-an dipenuhi dengan kehadiran aktor dan aktris berbakat yang berhasil mencuri perhatian publik. Salah satu di antaranya adalah seorang aktris berambut curly yang populer sejak membintangi film Zaman Edan, beradu akting dengan Jalal, aktor sekaligus pelawak ternama kala itu.

Menariknya, tak banyak yang tahu bahwa aktris yang dulu dikenal sebagai ikon kecantikan di eranya ini ternyata memiliki hubungan dengan salah satu figur publik masa kini. Ia adalah mertua dari Fairuz A. Rafiq, menantu yang juga aktif di dunia hiburan.

BACA JUGA :
Digelar meriah penuh tarian, 11 momen pesta ultah Sony Septian ini berasa lagi nonton film Bollywood


Penasaran dengan kabar sekarang? Berikut brilio.net rangkum potret terbaru aktris legendaris berambut curly yang kini menjadi mertua Fairuz A. Rafiq, dari unggahan Instagram @watisiregar53_official pada Minggu (16/3).

1. Walau terdengar asing bagi kaum milenial, sosok gadis rambut curly ini begitu populer di tahun 1970-an hingga 1990-an. Ia adalah Waty Siregar, ibu Sonny Septian yang merupakan Fairuz A Rafiq.

BACA JUGA :
Suami & dua anak positif Covid-19, Fairuz A Rafiq cerita kronologinya

potret terbaru gadis rambut curly
© instagram/@watisiregar53_official

2. Berkarier di industri hiburan sejak tahun 1970-an, Waty dikenal berkat membintangi film-film lawas seperti Ratu Pantai Selatan dan Zaman Edan.

potret terbaru gadis rambut curly
© instagram/@watisiregar53_official

3. Selama 40 tahun berkarier di dunia seni peran, Waty Siregar terhitung sudah membintangi 40 film. Salah satunya, Ratu Pantai Selatan.

potret terbaru gadis rambut curly
© instagram/@watisiregar53_official

4. Sayang, masa keemasan Waty Siregar kini sudah berakhir. Waty mengidap penyakit kanker dan kondisi kesehatannya menurun.

potret terbaru gadis rambut curly
© instagram/@watisiregar53_official

5. Waty sempat terjatuh di kamar mandi yang membuat wajahnya penuh lebam. Diketahui, kondisi kesehatan Waty Siregar karena mengidap kanker untuk kedua kalinya yang tumbuh di daerah ketiak dan paru-paru.

potret terbaru gadis rambut curly
© instagram/@watisiregar53_official

6. Karena kondisinya tersebut, badan ibunda Sonny Septian dan Waty Siregar terlihat lebih kurus.

potret terbaru gadis rambut curly
© instagram/@watisiregar53_official

7. Waty Siregar diketahui meninggal dunia di Rumah Sakit Citra Arafiq Kelapa Dua Depok, Depok, Jawa Barat pada 29 September 2024 setelah berjuang melawan kanker yang sudah menyebar ke paru-paru.

potret terbaru gadis rambut curly
© instagram/@watisiregar53_official

SHARE NOW
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags