Brilio.net - Nama Maxime Bouttier saat ini sedang menjadi sorotan dan perbincangan masyarakat. Pasalnya, Maxime ternyata baru saja beradu akting di film Hollywood berjudul Ticket to Paradise yang juga dibintangi aktris top Julia Roberts dan aktor George Clooney.
Kiprah Maxime Bouttier memang sudah cukup lama di dunia entertainment, ia juga sudah membintangi beberapa judul film. Namun sekitar setahun belakangan, ia jarang muncul di sinetron atau film Indonesia. Ternyata, Maxime sedang menjalani syuting film Hollywood garapan Universal Pictures.
Meski Maxime bisa bermain di film Hollywood yang menjadi impian banyak aktor, namun ternyata Maxime memiliki cita-cita lain. Sebelum terjun ke dunia entertainment, ia ingin menjadi seorang chef seperti ayahnya.
Untuk mengetahui lebih lanjut tentang Maxime Bouttier, berikut ini beberapa potret dulu dan kini Maxime Bouttier, dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Selasa (11/10).
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- Kini sahabat, 9 foto Prilly Latuconsina & Maxime Bouttier saat pacaran
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- 9 Momen Maxime Bouttier main film bareng Julia Roberts, ada satu frame
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- 10 Transformasi Maxime Bouttier, bukti ganteng sejak dulu
- Pengalaman pertama Maxime Bouttier jadi sutradara film horor
- 7 Gaya Maxime Bouttier saat belajar jadi sutradara, kece abis

