Manfaat musyawarah.
foto: freepik.com
Secara umum, musyawarah dilaksanakan berguna untuk menyelesaikan suatu permasalahan yang menyangkut kepentingan banyak orang, berikut ini manfaat dari adanya musyawarah:
1. Memantapkan suatu pendapat yang telah diusulkan setelah mendapatkan berbagai analisis dari peserta musyawarah.
2. Keputusan yang dihasilkan memiliki nilai keadilan.
3. Dapat mengetahui kompetensi peserta musyawarah terhadap permasalahan yang dibahas.
4. Hasil keputusan yang dihasilkan dapat menguntungkan banyak pihak.
5. Dapat menyatukan dan menghargai pendapat orang yang berbeda.
6. Masalah dapat segera terselesaikan.
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- Infografis adalah media visual, ketahui manfaat dan jenisnya
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- Lembaga sosial adalah organisasi kemasyarakatan, ini fungsi & cirinya
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- Disintegrasi adalah hilangnya keutuhan, ini faktor dan pencegahannya
- Identitas nasional adalah, ketahui unsur dan faktor pembentuknya
- Konsumsi adalah pemakaian barang, pahami fungsi dan faktornya
- Pembangunan nasional adalah, ketahui tujuan, tahap, dan hambatan


