Brilio.net - Kata 'Telolet' mungkin saat ini sedang ada di puncak ketenarannya. Nggak tua nggak muda, orang biasa hingga artis berkelas internasional sekarang dilanda demam telolet. Hingga mencari kata telolet pun bukan hal yang sulit sekarang ini. Nggak percaya? cobalah kelilingi jalanan kotamu, maka akan banyak ketemu dengan anak kecil yang membawa kardus atau papan bertuliskan 'Om Telolet Om' di pinggir jalan.
Tapi memang hidup itu nggak selamanya mudah kok. Percaya deh, mungkin kamu gampang dalam mencari kata 'Telolet' di pinggir jalan atau di internet. Tapi kali ini kamu dijamin akan kesulitan ketika mencari kata tersebut dalam gambar yang brilio.net lansir dari Instagram Dagelan, Selasa (27/12).
Gimana bisa kamu menemukannya? Kalau belum kamu KLIK NEXT untuk lihat jawabannya.
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- Bisakah kamu melihat objek tersamar pada 8 gambar ini?
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- Yuk temukan tegel yang salah pasang di 10 gambar ini?
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- Tes kejelianmu, tebak 10 foto hitam-putih ini benda apa sebenarnya?
- Tes kejelian mata kamu dengan temukan perbedaan di 6 gambar ini
- Coba tebak sandal jepit ini warnanya apa? Susah lho jawabnya



