6. Amanda Rawles juga memasang standing kaca dan tanaman hijau di pojok ruangan. Tak hanya itu, di dekat tanaman jua tampak TV berukuran besar.
ruang tidur Amanda Rawles di Australia
© 2024 brilio.net/Youtube/@Amanda Rawles
7. Supaya nggak berantakan, Amanda sengaja menggantung topi dan tas yang sehari-hari dikenakannya.
ruang tidur Amanda Rawles di Australia
© 2024 brilio.net/Youtube/@Amanda Rawles
8. Di sudut lain ada meja kecil dan kaca yang diisi dengan makeup dan peralatan kecantikan.
ruang tidur Amanda Rawles di Australia
© 2024 brilio.net/Youtube/@Amanda Rawles
9. Untuk kasurnya, Amanda memilih ukuran sedang dengan dominasi nuansa kayu yang estetik dan minimalis.
ruang tidur Amanda Rawles di Australia
© 2024 brilio.net/Youtube/@Amanda Rawles
10. Dia menambahkan nakas di dekat tempat tidur untuk meletakkan tanaman hias dan menyimpan obat serta buku-buku.
ruang tidur Amanda Rawles di Australia
© 2024 brilio.net/Youtube/@Amanda Rawles
11. Kamar ini juga dilengkapi dengan walk in closet yang tertata begitu rapi dan tidak makan tempat.
ruang tidur Amanda Rawles di Australia
© 2024 brilio.net/Youtube/@Amanda Rawles
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- Masih balita punya perpustakan di dalam kamar, ini 9 potret ruang tidur Sada Amina anak Fitri Tropica
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- Usia 22 punya rumah Rp 27 M, 11 potret kamar Jessica Jane ini canggih buka gorden cuma tekan tombol
- Di Kanada tempati apartemen tua, ini 9 potret kamar tidur Gisela Cindy desainnya compact tanpa lemari
- Rumahnya bak istana ada ruang rahasia, 11 potret kamar Putri Zulkifli Hasan dilengkapi dapur pribadi
- Bangun rumah serba kayu, 9 potret kamar tidur Mark Sungkar mertua Teuku Wisnu ada ruang makan
- Huniannya ditaksir Rp 150 M, intip 9 potret kamar dua lantai anak Eko Patrio, ada ruang nonton







